Sunday, January 17, 2010

He's just not that into me?

Saya gatau. Saya seperti memaksakan keendak saya sendiri. Seperti memaksakan harapan saya sendiri. Dan ketika tidak tercapai saya jadi kesel sendiri. Sepertinya berusaha sudah, berdoa sudah. Bertawakal? Menyerahkan apapun hasil akhirnya kepada Allah? Itulah yang susah. Padahal Allah lah yang Maha tahu mana yang terbaik untuk kita. Tapi kenapa kadang2 manusia kaya saya malah sok tau?

No comments:

Post a Comment